Pusuk Sembalun

pusuk sembalun
bukit sebelah kiri jalan di pusuk sembalun
Bosan berlibur ke panatai? jika ya. Cobalah berlibur mencari suasana pegunugan di pusuk sembalun. Pusuk sembalun berada pada kawsan Taman Nasional Gunung Rinjani (TNGR). Pusuk semblaun akan memberikan suasana sejuk bagi siapa yang datang kesana. Pegunungan yang hijau ranau dan udaranya yang dingin serta pemandangan-nya yang indah akan memanjakan mata anda jika anda berkunjung kesana. Pusuk sembalun sendiri adalah kawasan jalan raya menuju kecamatan semblaun kabupaten Lombok Timur NTB. Di pusuk sembalun mata anda akan dimanjakan dengan kawasan desa yang ada dibawhnya yaitu desa sembalun bumbung. Deretan perumahan penduduk dan hijaunya daerah persawahan menambah nikmatnya pemandangan. Disana juga terdapat berugaq yang disediakan untuk para pengunjung yang ingin beristirahat dan berpose mengabadikan momen keindahan pemandangan yang ada di sekitarnya. Jika anda ingin mengabadikan momen di area yang lebih tinggi anda dapat mendaki bukit yang ada di sebelah kiri dan kanan pusuk tersebut sehingga pemandangan yang anda dapat bisa jauh lebih menarik.

jika anda ingin pergi ke pusuk sembalun hendaknya anda menyimak tips berikut:
=> Pastikan anda dan kendaraan yang akan anda pakai dalam kondisi sehat wal afiat.
=> Bawalah jaket sebab jalan yang akan anda lalui adalah hutan yang suhunya cukup dingin.
=> Jangan pernah mencorat-coret pasilitas umum yang ada di kawasan tersebu.
0 Komentar untuk "Pusuk Sembalun"

 
Copyright © 2014 MUTIARA SASAK - All Rights Reserved
Template By Catatan Info